Pemain Inggris Ini Mencoba Untuk Menyabotase Penalti Islandia

Ada kejadian menarik saat Inggris mengalahkan Islandia 1-0 di UEFA Nations League. Gelandang Three Lions, James Ward-Prowse, kedapatan berusaha mengganggu penalti Islandia.