Harry Kane merupakan salah satu pemain dengan harga jual yang terbilang tinggi saat ini. Kira-kira apakah Tottenham Hotspur tak tergoda untuk menjualnya ya?