Liverpool-Semakin-Dekat-Dengan-Mahkota-Juara-Premiere-League

Liverpool semakin dekat dengan titel juara Liga Inggris setelah memastikan kemenangan meyakinkan atas Southampton pada lanjutan Liga Priemere dan semakin memperlebar jarak dengan tim-tim lainya.Tetapi pelatih kepala Jurgen Klopp tetap menegaskan kepada anak asuhnya agar tidak cepat puas dan gegabah.Bahkan Kloop mengatakan bahwa timnya sangat jauh dari kata sempurna.