Liga.Asia – Dikabarkan Paul Pogba akan segera meninggalkan Manchester United. Bahkan dia disebut telah memaksa manajemen Setan Merah untuk melepaskannya ke Real Madrid dalam bursa transfer musim dingin 2020.